jumlah bulu unggas yang menancap di kepala bola bulu tangkis
            Penjaskes
            
               
               
            
            
               
               
             
            nasywa308
         
         
         
                Pertanyaan
            
            jumlah bulu unggas yang menancap di kepala bola bulu tangkis
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban linak29
Berat kok (shuttlecock) bulu tangkis : 4,73 sampai 5,50 gram.
Jumlah bulu yang digunakan dan menancap pada kok (shuttlecock) : 14 sampai 16 helai.
Tinggi bulu dari permukaan gabus : 64 sampai 74 mm
Diameter gabus untuk menancapkan bulu : 25 sampai 28 mm