1.mengapa etika etika perlu diterapkan dalam kehidupan bermasyarakat,berbangsa dan bernegara? 2.sebutkan masing-masing 3 contoh dari etika ekonomi,etika hukum,e
PPKn
ardiansyahstim22
Pertanyaan
1.mengapa etika etika perlu diterapkan dalam kehidupan bermasyarakat,berbangsa dan bernegara? 2.sebutkan masing-masing 3 contoh dari etika ekonomi,etika hukum,etika politik dan pemerintahan serta etika lingkungan!
1 Jawaban
-
1. Jawaban Achmadikhsan1
Etika termasuk kelompok filsafat praktis dan dibagi menjadi dua kelompok yaitu etika umum dan etika khusus.Etika merupakan suatu pemikiran kritis dan mendasar tentang ajaran-ajaran dan pandangan-pandangan moral.Etika adalah suatu ilmu yang membahas tentang bagaimana dan mengapa kita mengikuti suatu ajaran moral tertentu, atau bagaimana kita harus mengambil sikap yang bertanggung jawab berhadapan dengan berbagai ajaran moral (Suseno, 1987).Etika umum mempertanyakan prinsip-prinsip yang berlaku bagi setiap tindakan manusia, sedangkan etika khusus membahas prinsip-prinsip itu dalam hubungannya dengan berbagai aspek kehidupan manusia (Suseno, 1987). Etika khusus dibagi menjadi etika individual yang membahas tentang kewajiban manusia terhadap diri sendiri dan etika sosial yang membahas tentang kewajiban manusia terhadap manusia lain dalam hidup masyarakat, yang merupakan suatu bagian terbesar dari etika khusus.