tulislah kalimat berikut menjadi kalimat matematika yg memuat variabel. a.jumlah dua bilangan, x dan 12 sama dengan 12 b. 54 sama dengan 9lebihnya t c. 11 adala
Pertanyaan
a.jumlah dua bilangan, x dan 12 sama dengan 12
b. 54 sama dengan 9lebihnya t
c. 11 adalah hasil bagi suatu bilangan y dengan 6
d.5adalah seperempat dari e
e .bilangan w dibagi 5 sama dengan 6
f. keliling segitiga sama sisi adalah 16 cm
1 Jawaban
-
1. Jawaban hakimium
Persoalan ini adalah materi persamaan dan pertidaksamaan satu variabel. Tulislah kalimat-kalimat berikut menjadi kalimat matematika yang memuat variabel. Jumlah dua bilangan, x dan 12, sama dengan 12 adalah x + 12 = 12. Untuk kalimat berikutnya akan kita bahas satu per satu di bawah ini.
Pembahasan
[a]. Jumlah dua bilangan, x dan 12, sama dengan 12 ditulis [tex]\boxed{~x+12=12~}.[/tex]
[b]. 54 sama dengan 9 lebihnya dari t ditulis [tex]\boxed{~54=t+9~atau~54=9+t~}.[/tex]
[c]. 11 adalah hasil bagi suatu bilangan y dengan 6 ditulis [tex]\boxed{~11=\frac{y}{6}~}[/tex]
[d]. 5 adalah seperempat dari c ditulis [tex]\boxed{5=~\frac{1}{4}c~}[/tex]
[e]. Bilangan w dibagi 5 sama dengan 6 ditulis [tex]\boxed{~\frac{w}{5}=6~}[/tex]
[f]. Keliling segitiga sama sisi adalah 16 cm. Misalkan panjang sisinya adalah s, maka ditulis [tex]\boxed{~3s=16~cm~}[/tex]
Pelajari lebih lanjut
1. Menentukan HP sebuah persamaan linier satu variabel brainly.co.id/tugas/13537715 dan brainly.co.id/tugas/13267440
2. Soal pertidaksamaan linear satu variabel brainly.co.id/tugas/13359826 dan brainly.co.id/tugas/5597
3. Menentukan persamaan keliling segitiga brainly.co.id/tugas/7731976
4. Membentuk pertidaksamaan yang digunakan dalam menentukan banyak novel yang dibeli Dini https://brainly.co.id/tugas/8488449
-------------------------------------------------
Detil jawaban
Kelas : VII
Mapel : Matematika
Bab : Persamaan dan Pertidaksamaan Satu Variabel
Kode : 7.2.6
Kata Kunci : tulislah, kalimat, berikut, matematika, variabel, adalah, jumlah, sama, dengan, hasil, bagi, seperempat, keliling, segitiga, sama, sisi