coba jelaskan cara kerja jantung berdasarkan anatomi jantung!
            Biologi
            
               
               
            
            
               
               
             
            fadhillaasnur1
         
         
         
                Pertanyaan
            
            coba jelaskan cara kerja jantung berdasarkan anatomi jantung! 
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban Nasywafaridaa
Atrium sebelah kiri menerima darah dari paru-paru sedangkan atrium sebelah kanan menerima darah dari seluruh tubuh selain paru-paru. Kemudian dua ruang di bagian bawah jantung disebut ventrikel. Ventrikel kiri akan memompa darah ke seluruh tubuh dan ventrikel kanan ke paru-paru.