menghitung nilai kurs mata uang asing dalam bentuk soal
            IPS
            
               
               
            
            
               
               
             
            Fayyaza131003
         
         
         
                Pertanyaan
            
            menghitung nilai kurs mata uang asing
dalam bentuk soal
               
            dalam bentuk soal
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban clarissa481
1. Mr Wong berlibur ke indonesia dengan membawa uang 200.000 Yen dan $100 USD . Ketika ditukar ke Bank maka uang rupiah yang diterima oleh Mr wong adalah….
Jawab :
500 yen x kurs beli yaitu:
500 yen x Rp 10,769.04 = Rp 5.384.520
$100 USD x kurs beli yaitu:
$100 USD x Rp 12,897.00 = Rp. 1.289.700
Jadi total yang diterima Mr wong adalah
Rp 5.384.520 + Rp. 1.289.700 = Rp. 6.674.220