Fisika

Pertanyaan

jelaskan apa itu suspensi


tolong cepet y

2 Jawaban

  • suspensi adalah suatu campuranfluida yang mengandung partikel padat. Atau dengan kata lain campuran heterogen dari zat cair dan zat padat yang dilarutkan dalam zat cair tersebut. 
  • Suspensi merupakan campuran zat heterogen. Partikel dalam suspensi lebih besar daripada pertikel yang ditemukan dalam larutan. Komponen suspensi dapat merata dengan cara mekanis, seperti dengan menggoyangkan atau mengaduknya, Namun, jika suspensi diamkan selama beberapa saat, partikel menjadi turun ke bawah dan komponen akan mengendap.

Pertanyaan Lainnya