Sebuah tangga yg panjangnya 12 meter bersandar pada tembok sebuah rumah.jika tangga itu membentuk sudut 45° dengan lantai,maka tinggi tembok adalah?
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            tiarafandini
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Sebuah tangga yg panjangnya 12 meter bersandar pada tembok sebuah rumah.jika tangga itu membentuk sudut 45° dengan lantai,maka tinggi tembok adalah?
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban yanfardian
sin 45° = t/12
t = sin 45° × 12
t = 1/2 √2 × 12
t = 6√2 - 
			  	
2. Jawaban thomashani
Sin45° = Tinggi / 12
Tinggi = Sin45° x 12
Tinggi = ½√2 x 12 = 6√2m
Semoga membantu...
dari: th