Matematika

Pertanyaan

tulislah pecahan pecahan yang memiliki nilai sama dengan uang 5000

1 Jawaban

  • Tulislah pecahan pecahan yang memiliki nilai sama dengan uang 5000

    Jawaban

    Pendahuluan

    pecahan uang yang berlaku saat ini di Indonesia (tahun 2018) yang nilainya dibawah Rp 5000,00 adalah :

    Rp 100,00

    Rp 200,00

    Rp 500,00

    Rp 1000,00

    Rp 2000,00

    Pembahasan

    uang Rp 5000,00 dapat ditukar ke pecahan yang lain, misalkan :

    • 50 koin  uang pecahan Rp 100,00
    • 25 koin uang pecahan Rp 200,00
    • 10 koin uang pecahan Rp 500,00
    • 5 lembar uang pecahan Rp 1000,00
    • 2 lembar uang pecahan Rp 2000,00 dan 1 lembar uang pecahan Rp 1000,00
    • dan lain lain

    Kesimpulan

    Uang Rp 5000,00 dapat ditukar ke pecahan pecahan Ro 100,00 , Ro 200,00 , Rp 500,00 , Rp 1000,00 , Rp 2000,00. Banyak uang koin/lembaran nya tergantung ditukarnya dengan nominal uang berapa, beberapa contohnya seperti yang disebutkan di bagian pembahasan.

    Detil Jawaban

    Kelas : 3

    Mapel : Matematika

    Bab : Masalah yang melibatkan uang

    Kode : 3.2.4

    Kata kunci : pecahan uang

Pertanyaan Lainnya