mengapa bilik kiri jantung pada manusia lebih tebal dibandindingkan bilik kanan jantung?
Biologi
alif798
Pertanyaan
mengapa bilik kiri jantung pada manusia lebih tebal dibandindingkan bilik kanan jantung?
2 Jawaban
-
1. Jawaban versyd
karena otot bilik kiri bekerja keras di bandingkan bilik kanan ,yaitu bilik kiri memompa darah ke seluruh tubuh,sedangkan bilik kanan hanya memmompa darah ke paru - paru -
2. Jawaban hilyah4
Karena bilik kiri mempunyai kinerja yang lebih banyak dan besar yaitu harus memompa darah ke seluruh tubuh sehingga bilik kiri harus memiliki ruang yang paling besar dan otot yang paling tebal