pesan dan kesan buat pelatih paskib
Pertanyaan
1 Jawaban
-
1. Jawaban TnAnswering
====================================
Pesan dan Kesan buat pelatih paskib :
Dari : Adik Paskib
Untuk : Pelatih Paskib
Hai, Kakak Pelatih.
Saya sangat senang dilatih paskib oleh kakak. Kakak sangat tegas dalam melatih. Kakak sangat ramah dan baik saat melatih. Kakak tidak marah saat saya melakukan kesalahan. Kakak memperbaiki kesalahan-kesalahan yang saya perbuat agar saya bisa melakukan gerakan dengan benar.
Sehat selalu kakak pelatih. Semoga sukses selalu dan bisa meraih impian kakak pelatih. Jangan mudah putus asa untuk menggapai impiannya kakak.
====================================
Pembahasan :
Kesan adalah sebuah pengekspresian kita terhadap seseorang. Biasanya kita terkesan kapada seseorang karena Kebaikannya, Kepintarannya, dan juga Kesopanannya. Sebuah kesan bisa berarti untuk mengungkapkan perasaan kepada seseorang.
Pesan adalah suatu pemberitahuan kepada seseorang maupun banyak orang. Pesan pada umumnya dijadikan sebagai penutup dari suatu kesan. Pesan dan Kesan biasa diberikan kepada Kakak-kakak senior, Kakak-kakak pelatih, dan bisa juga kepada Guru.
Pelajari lebih lanjut :
Pengertian Pesan.
https://brainly.co.id/tugas/12625078
Perbedaan pesan dan kesan.
https://brainly.co.id/tugas/13286026
Macam-macam pesan dalam komunikasi.
https://brainly.co.id/tugas/15897619
Detail Jawaban :
Mapel : Bahasa Indonesia
Kelas : 4 SD
Bab : Bab 11 - Menyampaikan Pesan Melalui Alat Komunikasi
Kode Kategorisasi : 4.1.11
#TingkatkanPrestasimu