contih tutur kata yang sesuai pancasila
PPKn
ulan140
Pertanyaan
contih tutur kata yang sesuai pancasila
2 Jawaban
-
1. Jawaban sherly447
bahasanya sopan dan santun, mempergunakan bahasa indonesia yang baik dan benar. maaf kalo salah -
2. Jawaban syifa1442
Berpikir sebelum berkata atau menyampaikan sesuatu kepada oranglain;
Pikirkan akibat dari kata-kata yang akan kita ucapkan;
Berbicara seperlunya tanpa harus memperbanyak pembicaraan yangtidak bermanfaat;
Sampaikan maksud dengan bahasa yang halus dan tidak berbelit-belit;
Tidak meninggikan atau mengeraskan suara ketika berbicara;
Menunjukkan rasa hormat dan penghargaan kepada lawan bicara;
Berusaha membalas perkataan buruk dengan perkataan yang baik dansopan.
No. Tutur Kata yang Baik Tutur Kata yang Buruk
1. Andaikan kamu lebih rajin mungkin nilai rapornya akan lebih baik dari nilai ini. Kamu malas sekali belajar, sehingga kamu jadi bodoh dan nilai rapornya jelek sekali.
2. Apakah Bang Becak bersedia mengantar saya ke Pasar Tanah Abang dan berapa ongkosnya? Ke Pasar Tanah Abang, Bang. Berapa?
3. Berapakah Ibu mau menjual tauge ini? Berapa nih, Bu, tauge nya?
4. Bolehkan saya meminjam guntingmu sebentar? Pinjam guntingnya sebentar, Ya!