diketahui titik A(3,3) dan B(2,1). tentukan persamaan garis kedua titik tersebut!
Matematika
pintar07
Pertanyaan
diketahui titik A(3,3) dan B(2,1). tentukan persamaan garis kedua titik tersebut!
1 Jawaban
-
1. Jawaban SholehudinF
jawab...
A(3,3) B(2,1)
3=x1 3=y1 2=x2 1=y2
rumus persamaan melalui dua titik...
Y - Y1/ Y2 - Y1 = X - X1/ X2 - X1
Y - 3/ 1 - 3 = X - 3/ 2 - 3
Y - 3 /-2 = X -3 / -1
Terus kita kali silang.....
-1 (Y - 3 ) -2 ( X - 3 )
= -1Y + 3 = - 2X + 6
setelah itu kita pindah ruaskan,misalkan saya akan memindahkan ruas dari kiri kekanan......
-2X + 6 + 1Y -3 = 0 terus urutkan....
-2X + 1Y +6 -3 = 0
-2X + 1Y + 3 = 0 nah itulah isinya.....kalau kamu bingung tanyakan lagi aja oke.....