Fisika

Pertanyaan

Seorang murid menendang bola kaki pada suatu tendangan bebas. Jika bola mencapai tinggi maksimum 45 m, lama waktu bola berada di udara adalah... Sekon

1 Jawaban

  • Bola ditendang dan lintasan yang ditempuh berupa parabola.

    yH = (v₀ sin α)² / (2g)v₀
    = √[2g yH / (sin α)²]
    = √(2g yH) / (sin α)t
    = (2v₀ sin α) / g
    = {[2√(2g yH) / (sin α)] sin α} / g
    = 2/g √(2g yH)t = 2/10 √(2·10·45) = 6 s

Pertanyaan Lainnya