diagram berikut adalah data pengunjung perpustakaan selama 5 hari Senin 15% Selasa 10% Rabu 25 persen Jumat 20% Jika jumlah pengunjung selama 5 hari 250 orang b
Matematika
alamaulia
Pertanyaan
diagram berikut adalah data pengunjung perpustakaan selama 5 hari Senin 15% Selasa 10% Rabu 25 persen Jumat 20% Jika jumlah pengunjung selama 5 hari 250 orang berapa orang pengunjung di hari Kamis
2 Jawaban
-
1. Jawaban kanawulan7
senin = 15%
selasa = 10%
rabu = 25 %
jumat = 20%
kamis=100%-(15%+10%+25%+20%)
=100%-70%=30%
maka jumlah pengunjung hari kamis = 30% x 250 =75 -
2. Jawaban nadiaauraaryani
Diagram lingkaran
250 = 100%
senin = 15%
selasa = 10%
rabu=25%
jumat = 20%
kamis = 100% - (15%+10%+25%+20%)
=100% -70%
= 30%
jumlah pengunjung kamis = 30% x 250
= 30/100 x 250
=7500/100
= 75
jadi jumlah pengunjug kamis = 75 orang
semoga bantu yaaa