paruh burung elang terihat runcing pada bagian tubuhnya gunanya untuk?
Biologi
dikaajamen383
Pertanyaan
paruh burung elang terihat runcing pada bagian tubuhnya gunanya untuk?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Yusrilsyah
Sebagaimana yang kita tahu bahwa, semua paruh burung berfungsi tidak lain adalah untuk mempermudah proses makannya. Begitupula halnya dengan elang, burung yang satu ini mempunyai paruh yang bengkok ke bawah dengan ujung yang sangat runcing. Hal itu berfungsi untuk mencabik-cabik daging yang akan ia makan guna mempermudah proses percernaannya.
semoga bermanfaat...