Bagaimana cara menghitung volume gabungan bangun datar antara limas dan balok
Matematika
Meiza20
Pertanyaan
Bagaimana cara menghitung volume gabungan bangun datar antara limas dan balok
1 Jawaban
-
1. Jawaban SitiNisa1234
Hai !
Salam Kenal
--------------------------------------
3)
Diketahui
- Tinggi bangun gabungan = 25 cm
- Panjang balok = 25 cm
- Lebar balok = 8 cm
- Tinggi balok = 10 cm
Ditanyakan
Volume bangun gabungan = .... ?
Jawab
Step I
Kita cari dulu volume balok
V balok = p × l × t
V balok = 25 cm × 8 cm × 10 cm
V balok = 2000 cm^3
Step II
Lalu, volume limas
Rumus untuk mencari volume limas adalah
=> 1/3 L alas × t <=
Yaitu dengan alasnya : Persegi Panjang
Karena tinggi limasnya belum diketahui, kita akan mencarinya terlebih dahulu
"Coba perhatikan gambar"
t limas = t bangun gabungan - t balok
t limas = 25 cm - 10 cm
t limas = 15 cm
Maka,
Volume limas
= 1/3 La × t
= 1/3 × (p × l) × t limas
= 1/3 × (25 × 8) × 15
= 1/3 × 200 × 15
= 1/3 × 3000
= 1000 cm^3
Step III
Volume bangun gabungan
= V balok + V limas
= 2000 cm^3 + 1000 cm^3
= 3000 cm^3 ==> Jawaban Opsi D
-------------------------------------
Pertanyaan disertai pembahasan lainnya mengenai Bangun Ruang dapat disimak di
https://brainly.co.id/tugas/8433682
https://brainly.co.id/tugas/197929
-------------------------------------
Mapel : Matematika
Katagori : Bangun Ruang
Kata Kunci : Balok, Limas, Panjang, Lebar, Tinggi, Volume, Gabungan
Kelas : VIII SMP
Kode soal : 8.2.8 [Matematika Kelas 8 Bab 8 - Bangun Ruang]
---------------------------------------
#backtoschoolcampaign
Semoga membantu
Semangat belajarnya kak !