Matematika

Pertanyaan

Sebuah pipa besi dengan garus tengahnya 7 cm jika panjangnya 5 cm berapa literkah air yang ada dalam pipa besi itu

2 Jawaban

  • D = 7 cm
    r = D/2 = 7/2 = 3,5 cm
    t = 5 cm

    V = π.r².t
    V = 22/7 x 3,5 x 3,5 x 5
    V = 192,5 cm³
    V = 0,1925 LIter
  • d = 7cm
    t = 5cm

    v tabung = ¼πd²t
    ¼×22/7×7×7×5 = 192,5cm³

    192,5cm³➡ 0,1925 liter
    semoga membantu

Pertanyaan Lainnya