bagaimana cara membuat anak kembar?
            Biologi
            
               
               
            
            
               
               
             
            Keynesha
         
         
         
                Pertanyaan
            
            bagaimana cara membuat anak kembar?
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban sipelajar
anak kembar itu terjadi karena faktor genetik atau keturunan dari ibu atau dari ayah bukan karena faktor kesengajaan - 
			  	
2. Jawaban novi101121novi
Anak kembar biasanya terjadi karena faktor genetik , dan jarang sekali terjadi pada orang yang tidak mempunyai keturunan kembar , oke saya ingin menjelaskan saja mengapa terjadi bayi kembar , bayi kembar terjadi karena satu sel sperma yang membelah menjadi dua atau lebih membuahi satu sel telur.
semoga membantu :)