jika x dan y dari 4x - 5y = 22 dan 3x + y = 7, maka nilai x - 2y adalah..
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            hanifcs2002
         
         
         
                Pertanyaan
            
            jika x dan y dari 4x - 5y = 22 dan 3x + y = 7, maka nilai x - 2y adalah..
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban sonya03
4x-5y=22(x1)
3x+y=7(x5)
-------------------
4x-5y=22
15x+5y=35
------------------+
19x=57
x=3
4x-5y=22
4.3-5y=22
12-5y=22
-5y=10
y=-2
maka nilai x-2y=3-2(-2)
=3+4=7