PPKn

Pertanyaan

sebutkan 5 cara kamu mengungkapkan terima kasih kepada Tuhan

1 Jawaban

  • Mengungkapkan terimakasih kepada Tuhan adalah salah satu tindakan yang pantas kita lakukan mengingat besarnya rahmat dan anugerah yang telah kita terima dari Tuhan sepanjang hidup kita.

    Pembahasan

    Pada kesempatan ini, soal meminta kita untuk menyajikan lima cara berterimakasih kepada Tuhan. Berikut kakak akan mencoba menjawab pertanyaan tersebut.

    CARA MENGUNGKAPKAN TERIMAKASIH KEPADA TUHAN:

    1. MENYAMPAIKAN TERIMAKASIH MELALUI DOA
    2. BELAJAR DENGAN SUNGGUH - SUNGGUH
    3. MELAKUKAN PELAYANAN SOSIAL KEPADA SESAMA
    4. MENYAYANGI KEDUA ORANGTUA DAN SELURUH ANGGOTA KELUARGA
    5. MENJAGA KEBERSIHAN DAN KELESTARIAN LINGKUNGAN

    Mengungkapkan terimakasih tidak hanya dapat dilakukan dengan menyampaikan doa kepada Tuhan. Hal ini karena mengungkapkan terimakasih dapat dilakukan lebih baik dengan melakukan pelayanan kepada sesama, sebagai bentuk rasa terimakasih yang sempurna kepada Tuhan.

    Pelajari lebih lanjut

    Pada materi ini, kamu dapat belajar tentang doa:

    https://brainly.co.id/tugas/2560755

    Detil jawaban

    Kelas: SD

    Mata pelajaran: PPKn

    Bab: -

    Kode kategori: -

    Kata kunci: terimakasih kepada Tuhan

Pertanyaan Lainnya