Hitunglah gradien dari garis yang melalui titik titik berikut : a. A (1,3) dan B (0,0) b. C (-8,-1) dan D (-3,-4) c. P (3,-7) dan Q (-4,2)
Matematika
donnybagasoke
Pertanyaan
Hitunglah gradien dari garis yang melalui titik titik berikut :
a. A (1,3) dan B (0,0)
b. C (-8,-1) dan D (-3,-4)
c. P (3,-7) dan Q (-4,2)
a. A (1,3) dan B (0,0)
b. C (-8,-1) dan D (-3,-4)
c. P (3,-7) dan Q (-4,2)
2 Jawaban
-
1. Jawaban zahraulinnuha02
a. m = 0 - 3/0 - 1
= -3/-1
= 3
b. m = -4 - (-1)/-3 - (-8)
= -3/5
c. m = 2 - (-7)/-4 - 3
= 9/-7
= -9/7 -
2. Jawaban Arifatunnisa76
Semoga bermanfaat
Maafya jawabanya di gambarnya soalnya males ngetik...
He.......Pertanyaan Lainnya